Resep membuat Sop Kaki Sapi

Sop Kaki Sapi

Sop Kaki Sapi
 Sop Kaki Sapi

Bumbu halus:
10 siung bawang merah.
5 siung bawang putih.
1 ruas jahe. (kemudian tumis sampai wangi, lalu sisihkan)

Bahan :
1 kaki sapi yg sudah di bersihkan.
Air secukupnya
Daun Salam secukup nya.
2 batang sereh.
1 ruas lengkuas memarkan.
Lada garam secukupnya.
Cabe rawit.
Daun bawang seledri. Iris.

Cara memasak:
1. Rebus kaki sapi, masukan sereh, daun salam, lengkuas, garam, lada. Masak sampai empuk, jika air nya surut tambah terus sampai empuk.
2. Jika sudah empuk masukan bumbu halus yg sudah di tumis tadi dan cabe rawit. Biarkan mendidih kembali.
3. Angkat dan taburi irisan daun bawang seledri. .

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon