Resep Asinan Salak

Asinan Salak

Asinan Salak
 Asinan Salak


Bahan:
8 buah salak yg agak asam, dikupas, buang kulit arinya, belah 2
3-4 sdm gula pasir (sesuai selera)
5 buah cabe rawit (sesuai selera)
5 buah cabe merah kriting
3 sdm air jeruk lemon
4 buah jeruk cui ( untuk garnish ) belah 2
1 sdt garam
250 ml air putih

CARANYA :
1. Ulek cabe dan garam, asal aja jgn terlalu halus
2. Masak air, gula pasir, cabe ulek, air jeruk lemon hingga gula larut dan mendidih
3. Tuang air cabe ke dalam wadah berisi salak, aduk aduk, koreksi rasa. Beri garnish jeruk lemon. Siap dihidangkan ( Didinginkan dikulkas lebih mantap )

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon